Wednesday, September 20, 2023

Apakah Ibu Hamil Boleh Kerokan?

Penulis: Dhona Maria Ananda

Ibu hamil kerokan
Canva


Apa yang Momy lakukan ketika badan terasa lelah atau masuk angin??? Ada yang suka melakukan pijatan, atau kerokan kah? πŸ˜ƒ 

iyez, Momy...pijatan atau kerokan di badan memang dapat membuat tubuh terasa nyaman.

Selain itu, angin pun biasanya keluar dengan sendirinya melalui sendawa atau kentut 🀭

daaaaan...yang paling penting pijatan atau kerokan merupakan teknik penyembuhan alami alias tidak memakai bahan kimia yang berbahaya untuk tubuh. 

Naaaaah, bagaimana dengan ibu hamil yang ingin kerokan??? Apakah diperbolehkan? 🧐

πŸ‘‰ Jawabannya adalah...tentu saja boleh dong πŸ˜‰

Loh...loh...loh...kok boleh sih?! Bukankah melakukan kerokan berbahaya karena menyebabkan pecahnya pembuluh darah kapiler dan dapat memicu kontraksi??? πŸ€” 

Iyez, Momy, betul banget! Kerokan dapat membahayakan ibu hamil jika dilakukan di daerah perut atau pinggang. 

Sooooo....selama menghindari daerah terlarang, Ibu hamil bisa kerokan, yeay! πŸ₯³


Momy masih belum percaya??? 

πŸ‘‰ Berikut merupakan beberapa manfaat kerokan yang mendapatkan dukungan penelitian ilmiah:

πŸͺ· International Journal of Clinical Chemistry

πŸ‘‰ Memperbaiki peradangan hati dan mengurangi kerusakan hati.

πŸͺ· Forchende Komplementarmedizin

πŸ‘‰ Mengobati sakit kepala atau migrain kronis.

πŸͺ· Hu Li Za Zhi The Journal of Noursing

πŸ‘‰ Mengatasi pembengkakan payudara.

πŸͺ· Pain Medicine

πŸ‘‰ Mengobati sakit leher.

πŸͺ· Journal of Acupuncture and Meridian Studies

πŸ‘‰ Mengobati Sindrom Tourette, seperti tics wajah, membersihkan tenggorokan, dan ledakan suara.

πŸͺ· National Center for Biotechnology Information

πŸ‘‰ Mengobati Sindrom Perimenopause, seperti insomnia, menstruasi tidak teratur, kegelisahan, kelelahan, dan hot flashes.


Selamat kerokan, Momy 😘



#pregnatcare #pregnanttraditionalmedicine #hamilsehat #pengobatanalamibumil 

Kenali Preeklamsia pada Masa Kehamilan, yuk!

Penulis: Dhona Maria Ananda

Preeklamsia
Canva

Momy, ada yang sudah kenal dengan Preeklamsia? Iya...istilah tersebut digunakan untuk keracunan pada masa kehamilan.

Ternyata, sebagian ibu hamil dimulai dari dua bulan kehamilan dapat mengalami masalah tersebut, loh 😲 lalu kebanyakan gejalanya juga tidak disadari oleh ibu hamil 🫣

Daaaaan...Preeklamsia juga bukan hanya kondisi yang dialami oleh ibu hamil saja, setelah bersalin dan pada masa nifas pun berisiko mengalaminya πŸ˜₯ 

Soooo...agar dapat terhindar dari Preeklamsia, ada baiknya Momy mengetaui seluk beluk mengenai Preklamsia πŸ˜‰


πŸ‘‰ Apa itu Preeklamsia?

Melansir National Health Service, Preeklamsia adalah kondisi yang berpotensi berbahaya dan dapat berkembang dengan sendirinya pada wanita hamil.

πŸ‘‰ Apa penyebab Preeklamsia?

Sebenarnya sampai detik ini para ahli belum menemukan penyebab pastinya, momy πŸ€•

Namun, para ahli percaya bahwa kondisi keracunan kehamilan bermula dari plasenta.

Plasenta yang menerima darah dari pembuluh darah baru yang tidak berkembang dengan baik disinyalir menjadi penyebabnya 🧐

πŸ‘‰ Apa ciri-ciri Preklamsia pada ibu hamil?

🍁 Kelebihan protein urine atau adanya masalah ginjal

🍁 Sakit kepala parah

🍁 Gangguan penglihatan dan sensitivitas cahaya

🍁 Nyeri perut bagian atas

🍁 Mual atau Muntah

🍁 Pengeluaran urine menurun

🍁 Penurunan kadar trombosit dalam darah

🍁 Gangguan fungsi hati

🍁 Adanya cairan dalam paru-paru yang menyebabkan sesak nafas

🍁 Kenaikan berat badan secara tiba-tiba

πŸ‘‰ Bagaimana cara pencegahannya?

🍁 Mengatur pola diet yang tepat

🍁 Mengkonsumsi aspirin dosis rendah

🍁 Terapi antioksidan

🍁 Pemeriksaan antenatal care secara teratur dan cermat


Semoga bermanfaat informasinya, Momy πŸ₯°


#pregnatcare #hamilsehat #preeklamsia

#pregnantdisease

Tuesday, September 19, 2023

Bolehkah ibu hamil nge-Gym?

 Penulis: Dhona Maria Ananda

Bolehkah ibu hamil ngegym
Canva

Mengubah kebiasaan berolahraga adalah hal yang sulit untuk dilakukan. Hal tersebut juga dirasakan oleh para Momy yang sedang hamil.

Namun, perubahan kondisi psikis dan biologis membuat Momy khawatir akan kesehatan janin. Lantas, apakah Momy boleh nge-Gym selama masa kehamilan? 

Jawabannya, tentu saja! πŸ₯³ eits, jangan terlalu happy dulu, ada tapi-nya juga, loh πŸ˜‡

Iyez, kondisi biologis Momy pada saat hamil sedang tidak dalam keadaan seperti biasanya. 

Jadiiiiii...untuk Momy yang ingin tetap melakukan Gym ada baiknya untuk mengkonsultasikan terlebih dahulu dengan dokter. 

Why? Agar kegiatan Gym yang dilakukan sesuai dengan kondisi kesehatan Momy dan janin.

Nah, setelah dokter menyatakan kondisi Momy aman untuk melakukan Gym, konsultasikan juga jenis olahraga yang akan dilakukan. 

Karena, beberapa jenis olahraga kardio Gym memang sangat dianjurkan untuk ibu hamil.


Adapun beberapa jenis olahraga kardio Gym yang cocok untuk ibu hamil, di antaranya:

🌻 Yoga

🌻 Pilates

🌻 Aerobik ringan

🌻 Aerobik air

🌻 Sepeda statis

🌻 Treadmill

🌻 Latihan beban


Sebagian Momy pasti masih ada yang bertanya-tanya, apa sih manfaat olahraga kardio Gym untuk ibu hamil??? 🧐

πŸ˜ŠπŸ‘‰Ini dia beberapa manfaat olahraga kardio Gym untuk ibu hamil:

🌼 Memacu kesehatan paru-paru dan jantung

🌼 Memperkuat tulang

🌼 Memperbaiki dan meningkatkan kualitas tidur

🌼 Menambah energi

🌼 Mengurangi Stress

🌼 Membantu membuat badan rileks


Sudah siap nge-Gym, Momy?



#pregnantGym #hamilsehat #manfaatGymuntukbumil #pregnantmom #pregnantcare 

Kekurangan Saat Hamil di Usia Senja

Penulis: Dhona Maria Ananda

Kekurangan hamil saat usia senja
Canva

Pada masa sekarang ini, wanita sudah bebas untuk menentukan patokan usia menikah sendiri. 

Banyak faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan tersebut. Di antaranya adalah untuk mengejar karir. 

Setelah karir dirasa cukup mumpuni, barulah keinginan menikah dan memiliki anak mulai muncul. Ada juga karena kasus "kecelakaan" pasutri, ups!🫣

Meskipun secara psikis sudah terbilang matang, tapi ternyata kehamilan di usia senja memang banyak yang harus diperhatikan, loh!

 (oh iya, usia senja di sini merujuk pada 35 tahun ke atas, ya, Momy. πŸ€—)


πŸ‘‰Naaaah, kira-kira apa saja sih kekurangan kehamilan di usia senja??? 🧐

πŸ₯€ Risiko keguguran

Pada kehamilan usia senja, risiko bayi meninggal dalam kandungan atau sebelum usia 4 bulan meningkat 20 - 35 persen 🫣 

Hal ini disebabkan adanya kromosom atau genetika janin yang bermasalah. 

πŸ₯€ Kelahiran prematur

Bayi yang lahir prematur akan rentan akan masalah kesehatan dalam jangka pendek maupun panjang πŸ˜”

πŸ₯€ Kelainan genetik pada bayi

Kelainan genetik ini dapat berupa sindrom down, polidaktili, dan bibir sumbing ☹️

πŸ₯€ Masalah Kesehatan pada ibu

Masalah kesehatan tersebut seperti hipertensi, diabetes, pasenta previa, dan preeklamsia πŸ˜₯

πŸ₯€ Masalah kesuburan pada ibu

Hal ini sebabkan antara lain karena jumlah dan kualitas sel telur menurun, serta adanya hormon yang berubah mengakibatkan perubahan ovulasi 🫀


Namun, jangan khawatir Momy, meskipun kehamilan di usia senja cukup memiliki risiko untuk kesehatan, tapi bukan berarti tidak boleh hamil, loh πŸ˜‰

Dengan perencanaan yang baik, matang serta di bawah pengawasan dokter, hamil di usia senja tetap dapat dijalani dengan sehat, aman, dan bahagia 😘


Wanita Dengan Jadwal Kerja Malam Susah Hamil?

  Penulis: Dhona Maria Ananda Zonadona.com Kesuburan merupakan salah satu faktor yang menjadikan peluang kehamilan seorang wanita semakin ti...